Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2013

Beli Netbook Acer Aspire One 756 Buat Adik di Papua

Kemarin saya baru saja mengirim Netbook Acer Aspire One 756 (Intel Dual Core 847) ke Biak, Papua.  Netbook ini pesanan adik saya yang sudah dua tahun ini tinggal dan bekerja di sana. Saya beli di ASC Computer Jogja dengan harga 2,75 rupiah. Itu harga kosongan loh yaa…  (tanpa Windows). Kalau yang satu paket dengan Windows 8, harganya sekitar 3,3 juta rupiah.

Samsung Android Murah? Ya Galaxy Pocket!

Kemarin ada teman yang tanya ke saya “fer, samsung android yang paling murah, apa ya?”, “masak gak tahu?” jawab saya. “Galaxy Young, bukan?” tanya dia lagi. “Ada yang lebih murah dari itu, yaitu Galaxy Pocket” jawab saya lagi. “Berapa harganya?”, “waktu pertama keluar sih sekitar 1,1 juta, tapi kalau sekarang kayaknya sudah di bawah satu juta. Soalnya Galaxy Young aja sudah ada yang jual di bawah harga satu juta”.

Galaxy Plan - Paket Internet Telkomsel Khusus Samsung Galaxy

Kalau minggu lalu saya menulis tentang paket internet telkomsel nokia asha (asha plan) , kali ini saya mau menulis tentang paket internet telkomsel samsung galaxy (Galaxy Plan) . Telkomsel memang suka banget membuat paket-paket data khusus untuk gadget dari brand yang lagi populer. Menurut saya ini strategi promosi yang bagus untuk menarik pelanggan.

Kalau Nikah Saya Mau Pake Undangan Pernikahan Online

Pernikahan adalah salah satu moment paling sakral yang tak terlupakan dalam perjalanan hidup seseorang. Dan sejatinya pernikahan itu adalah sebuah kebahagian yang wajib diketahui oleh semua orang, terutama kerabat dan teman-teman dekat. Makanya salah satu bagian dari persiapan sebuah pernikahan yang tidak boleh dilewatkan adalah Undangan Pernikahan.

Paket Internet Telkomsel Khusus Nokia Asha

Harga Nokia Asha yang murah (rata-rata di bawah satu juta rupiah) tapi memiliki kemampuan mendekati kemampuan smartphone, serta didukung dengan desain yang menarik, sepertinya telah membuat Nokia Asha sukses manarik konsumen (terutama kalangan anak muda). Kepopuleran-nya tersebut akhirnya  dimanfaatkan telkomsel dengan menjalin kersama dengan nokia untuk menyediakan paket internet khusus bagi pengguna Nokia Asha .